Friday, September 18, 2009
EDISI SEPTEMBER 2009
KEWAJIBAN SEORANG MUSISI Apapun profesi seseorang,ia harus bertanggngjawab dengan profesinya. pedagang harus bisa berdagang, memiliki apa yang harus dijual, petani harus punya cangkul dan tahu cara menggunakan cangkulnya,wartawan harus bisa menggunakan pena-nya, bertanya perihal apa saja atas nama masyarakat, tidak boleh menutup-nutupi informasi, apalagi sengaja mencari amplop.
Begitu juga musisi, ia punya kewajiban seperti halnya seniman, yaitu berkarya, mencipta. Nah dalam rangka menuju jalan "berkarya", musisi harus melalui berbagai tahapan.
Pertama. Musisi harus punya ilmunya, ini bisa didapat dari kursus, atau ngulik (bagi yang otodidak). Setiap anda ngulik, maka ilmu anda bertambah,semakin banyak ngulik,semakin bertambahilmunya. Namun anda juga harus mencari informasi tentang teori musik agar anda mengerti apa yang anda ulik sehingga semakin mempermudahdi ngulikberikutnya, dan grade anda pun naik.
Kedua. Memiliki metode ngulik dan paradigma yang dinamis soal bermainmusik. Menurut Jamey Aebersold, cara ngulik atau musisi diridhai Allah adalah memiliki metode 1. Listening, 2.Imitating, 3.Improvising.
1.Listening. lebih sering anda mendengar,maka anda lebih familiar, hafal cangkem, lebih mudah nguliknya, terlebih jika anda hobby aliran jazz, anda akan terbiasa mendengar chord atau nada-nada unik sehingga tidak merasa aneh lagi.
2.Imitating. Menirukan secara asli, guna menemukan basic methode atau teknik dasar bermain secara benar, serta mengenali struktur lagu maupun chord progression, dan sebagainya.
3. Improvising. Improvisasi, pemberontakan!, pengertian improvisasi menurut H.R. Purwo R A.S. (he he he) adalah "bermain keluar dari partitur", atau bisadikatakan "bermain secara bebas dan tidak seperti aslinya". Perlu diketahui, improvisasi biasanya dilakukan pada chorus ke 2, artinya, lagu dinyanyikan 3x, pertama sesuai aslinya, kedua improvisasi (biasanya diisi secara solo), ketiga dinyanyikan lagi sesuai aslinya (sebagai penegasan tema yang ingin disampaikan). Improviasi inilah yangmenjadi ciri khas musik jazz, karena disinilah letak kebebasan dan kemerdekaan bermain musik.
Selamat berkarya.
Purwo.
INFO BANTEN ETNIK
Saat ini, Yadi Ahayadi S.Hum, sedang mengumpulkan naskah klasik/kuno dengan teks Pegon (teks arab berbahasa jawa banten) yang tersebar di seluruh wilayah banten. Info lengkap silahkan hubungi Yadi Ahyadi di : 087877550071
AGENDA BUDAYA
Festival Teater Tradisi,akandi gelar tanggal 6-7 Oktober di Alun-alun kota serang, acara akan diisi dengan pementasan Ubrug dari perwakilan kab/kota se prov.banten. Penyelenggara: Disbudpar Prov.Banten.
Festival Monolog, Desember 2009, di kampus IAIN Serang, diisi oleh berbagai komunitas Teater di Banten, penyelenggara: TeaterAnonimus.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Popular Posts
-
- LAUT KIDUL Oleh : Noname Do= G (Female) - Duh waasna laut kidul ngembat paul jiga2na gambar mega bodas nangkleuk di awang2 ...
-
- BASISIR CARITA Endah basisir Carita Panorama Selat Sunda Dijugjug parawisata Datang ti mancanagara Ombak nu paudag-udag Kiki...
-
Oleh: Purwo Rubiono Mengaransemen lagu, berarti mengkonsep-ulang suatu lagu dari bentuk asli yang sudah ada sebelumnya. Hal inilah yang ...
-
SURANTANG SURINTING Cipt. Arif Zafrullah (Uloh) Batur batur yok kumpul rerageman Kula derbe sios dedolanan Sing bangkit gawe ...
-
UTI UTI URI Uti uti uri bentang bentang sinyar Uti uti uri bentang bentang sinyar Nyatu jeung pais teri kabita ku kejo anyar Kange...
-
Chord lagu KAU Candra Darusman KAU (Candra Darusman) Do=D Intro: |DMaj7 |D#Maj7/Bb |DMaj7 | Gm/A C/A G6/A G | (2x) Sing: ...
-
KURSUS MUSIK DAN VOKAL ======================= 1. Piano/Keyboard 2. Gitar Akustik 3. Bass 4. Biola 5. Vokal 5. Vokal Grup --------...
-
Partitur atau notasi lagu Hymne Guru karya Sartono dengan aransemen Alto oleh Purwo Rubiono. Lagu ini mengalami perubahan pada tahun 2007, ...
No comments:
Post a Comment